Find Us On Social Media :

Jangan Ganti Sendal Saat Berkendara Dalam Kondisi Hujan, Perangkat Ini Loh yang Paling Aman Digunakan

By Octa, Jumat, 1 Desember 2017 | 22:29 WIB

Pakai sepatu jadi salah satu yang wajib dalam urusan safety riding

Grid.ID - Pakai sepatu jadi salah satu yang wajib dalam urusan safety riding.

Dengan menggunakan alas kaki yang terbuka, pemotor kakinya beresiko alami luka.

Nah kalau pas musim hujan bagaimana, bleh nggak ganti sendal?

(BACA : Pria Mapan Ini Putuskan Toyota Venturer Jadi Kendaraan Sehari-Hari, Dengan Satu Kata yang Pasti...Irit!)

(BACA : Salut! Bareng 40 Tahun Toyota Kijang, PT Toyota Astra Motor Lakukan Penyegaran Seperti Ini)

Nggak ada pengecualian kalau urusan dengan safety riding.

Walapun kondisi cuaca yang seperti terlihat pada beberapa hari belakangan ini.

Hujan turun dibeberapa wilayah seakan nggak kenal waktu.

(BACA : Fitur Terbaru Google Search Menambahkan Dukungan untuk Fitur Audiobook! Bakal Kayak Apa ya?)

(BACA : Terungkap! Ini Mitos Seputar Bra yang Harus Kamu Ketahui, Jangan Percaya Lagi ya)

Pagi, siang, sore dan sampai malam, hujan bisa mengguyur.

Bagi sister yang pakai motor jenis skutik saat pulang kerja atau dari kampus, jangan juga ganti sendal ya.

Memang kelihatannya kaki sister yang pakai skutik aman terlindungi karena berada di bagian dek sepeda motor meski menggunakan sandal.

Namun, bagian kaki tersebut tetap tidak terlindungi ketika pengendaranya terpisah dengan motor, misalnya saat terjatuh.(*)