Find Us On Social Media :

Tak Ada Kapok-kapoknya, Usai Hina Masyarakat Indonesia Miskin dan Berujung dengan Minta Maaf, Shamsubahrin Ismail Kembali Berulah Lecehkan Pemerintah Indonesia

By Nicolaus, Minggu, 1 September 2019 | 15:21 WIB

Bos taksi Malaysia, Shamsubahrin Ismail, minta maaf setelah sebut Indonesia negara miskin.

Laporan reporter Gridhot.ID, Nicolaus Ade

Grid.ID - Transportasi online asal Indonesia GoJek direncanakan akan beroperasi di Malaysia.

Namun sepertinya, rencana tersebut banyak mendapat penolakan dari berbagai pihak.

Salah satunya dari Pendiri Big Blue Taxi Services, Shamsubahrin Ismail.

Baca Juga: Buat Geger Acara Hotman Paris Show, Nikita Mirzani Marah Besar Sampai Banting Ponsel Saat Dipertemukan dengan Elza Syarief

Dilansir GridHot.ID dari FMT News, Shamsubahrin Ismail mengaku tidak setuju jika Gojek beroperasi di Malaysia.

Akhirnya pendiri Big Blue Taksi Services Shamsubahrin Ismail pun belakangan ini jadi banyak disorotan publik di Indonesia.

Ia menyampaikannya dari media sosial dan akhirnya menjadi viral dan membuat tak sedikit masyarakat Indonesia tersinggung.

Baca Juga: Ngaku Titisan Nyi Roro Kidul yang Bisa Ubah Beras Jadi Emas Dengan Mahar Rp 700 Ribu Per Pasien, Buruh Bangunan Ini Akhirnya Diamankan Polisi

Imbasnya, Pengusaha taksi Malaysia Datuk Shamsubahrin Ismail diserbu netizen (warganet) setelah menyebut Indonesia negara miskin dan menolak Gojek masuk ke Malaysia.

Baca Selengkapnya