Find Us On Social Media :

Mengucek Mata Saat Kelilipan Ternyata Berdampak Buruk Bagi Kesehatan, Berikut Cara Aman yang Bisa Dilakukan   

By Ruhil Yumna, Senin, 20 Januari 2020 | 09:00 WIB

Ilustrasi kelopak mata

 Laporan Wartawan GridHype.ID, Ruhil I. Yumna

GridHype.ID - Tentunya usai beraktivitas diluar ruangan yang berdebu mata kita akan terasa gatal dan tak nyaman.

Tanpa sadar agar rasa tak nyaman itu hilang kita terbiasa langsung mengucek mata kita.

Untuk beberapa saat mungkin kita akan merasa jika mata kita seolah terasa menjadi lebih baik.

Baca Juga: Terlahir dengan Kulit Putih dan Mata Biru, Anak India ini Selalu Dibully dan Dijauhi Saat Kecil, Ketika Dewasa Justru Dikagumi

Tak hanya saat kelilipan, saat mata terasa perih karena terkena cairan kimia.

Mengucek mata seakan menjadi cara yang ampuh untuk membuat kondisi mata kembali normal.

Padahal, aktivitas tersebut justru bisa membuat mata tambah teriritasi.

Perlu diketahui juga kebiasaan mengucek mata adalah kebiasaan yang tidak baik.

Halaman selanjutnya