Find Us On Social Media :

Persembahkan Sekeranjang Bunga untuk Kim Jong Un, Jokowi : Mohon Diterima, Yang Mulia...

By Sosok.id, Sabtu, 26 September 2020 | 07:15 WIB

Kim Jong Un

Grid.ID - Presiden Joko Widodo (Jokowi) memiliki hubungan yang baik dengan Korea Utara.

Baru-baru ini, orang nomor satu di Indonesia tersebut mengirimkan sekeranjang bunga untuk pemimpin Korea Utara, Kim Jong Un.

Bunga-bunga tersebut dikirimkan dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Korea Utara yang ke-72.

Melansir kantor berita KCNA via Kompas.com, bunga pemberian Jokowi diserahkan oleh Duta Besar Indonesia untuk Republik Demokratik Rakyat Korea (DPRK), pada Selasa (22/9/2020).

Baca Juga: Kejam! Pasukan Korut Tembak dan Bakar Pejabat Korsel yang Hendak Membelot, Diduga Perintah Kim Jong-un Ini Jadi Alasannya

Warga Korea Utara merayakan pendirian republik setiap tahun pada tanggal 9 September.

Perayaan hari kemerdekaan Korea Utara kerap ditandai dengan cara mengunjungi patung bapak pendiri negara, Kim Il-Sung dan melakukan berbagai acara seperti kompetisi olahraga dan pertunjukan seni.

Bersamaan dengan datanganya sekeranjang bunga untuk Kim Jong Un, Jokowi pun memberikan pesan untuk negara yang memiliki nama resmi DPRK tersebut.

"Izinkan saya untuk menyampaikan kepada Yang Mulia dan rakyat Republik Demokratik Rakyat Korea.

BACA SELANJUTNYA>>