5. Waardenburg Syndrome
Bola mata orang-orang yang memiliki kelainan genetik ini akan berwarna biru cerah dan terlihat begitu indah.
Tapi bersamaan dengan keindahan itu, mereka yang menderita akan mengalami tuli dan kondisi-kondisi tak bagus lainnya.
6. Distichiasis
Atau sering disebut juga bulu mata yang bertumpuk alias double.
Jadi bulu mata mereka yang menderita ini akan terlihat tebal, bahkan dalam kasus aktris Elizabeth Taylor, jadi terlihat makin cantik.
Tapi tidak semuanya terlihat cantik, karena ada beberapa orang yang pertumbuhan bulu matanya tidak teratur yang mengharuskan mereka menjalani operasi.
7. Heterochromia iridum
Kondisi seperti ini akan membuat penderitanya memiliki warna bola mata yang berlainan.
Misalnya bola mata kiri berwarna cokelat dan yang sebelah kanannya berwarna biru.
Keren sih ya..
8. Gigantism
Penulis | : | Violina Angeline |
Editor | : | Violina Angeline |