Find Us On Social Media :

6 Tipe orang di Facebook, Nomor 5 Sudah Tergolong Bahaya!

By Kama, Selasa, 28 Februari 2017 | 21:01 WIB

Facebook

Laporan Wartawan Grid.ID, Fakhrur Razy

Grid.ID - Kali ini Grid.ID akan membahas macam-macam perilaku orang di Facebook.

Manakah yang tipe kamu?

1.  Si Tukang Share

Pada karakter ini, pengguna facebook dengan akun yang sama sering kali share setiap berita yang diposting pada sebuah halaman/fanpage dan membuat suatu berita jadi lebih viral.

2.  Silent Reader/Stalker

Tipe pembaca ini di social media sangat up to date dari berita-berita terbaru di social media, nggak jarang juga mereka banyak melihat akun-akun hanya untuk mengetahui perkembangan informasi.

3.  Gamer

Tipe pengguna facebook yang ini menggunakan facebook hanya untuk bermain game yang ada di facebook dan jarang sekali berbagi informasi tentang dirinya seperti foto atau update status.

4. Likers

Nah, tipe yang ini mirip si tukang shares, tapi bedanya mereka sering banget like di setiap postingan.

BACA JUGA: 6 Tanda Kamu Mulai Kecanduan Facebook. Nomor 6 Gak Ada Obatnya!