Find Us On Social Media :

Ini Dia 4 Jenis Makanan yang Bisa Bikin Kulit Keriput, Padahal Biasa Kita Konsumsi

By Way, Senin, 20 Maret 2017 | 14:27 WIB

Permen

Grid.ID- Kecantikan tidak hanya didapat dari luar.

Akan tetapi asupan makan yang masuk ke dalam tubuh kita, juga berpengaruh terhadap kecantikan. 

Contoh simplenya, mungkin bagi kamu makan permen adalah hal yang biasa bukan? 

Tapi faktanya makan permen bisa merusak elastisitas kulit di wajah kamu. 

Ada beberapa makanan yang biasa kamu makan, tapi ternyata makanan tersebut bisa merusak kulit.

Yuk kita simak 

1. Kopi

Sayang sekali untuk kamu yang gemar meminum kopi, ternyata kandungan kafein yang tinggi dalam kopi dapat meningkatkan hormon kortisol.

Hormon ini dapat menimbulkan keriput dan kusam. 

BACA JUGA (Warning! 7 Makanan Yang Jangan Dikonsumsi Saat Perut Kosong, Salah Satunya Ubi Jalar)

2. Susu