Find Us On Social Media :

Detoks Kamar Racun Berkurang dan Efeknya Bagus Buat Kamu, Begini Caranya

By Octa, Jumat, 21 April 2017 | 23:22 WIB

kamar remaja pria

Grid.ID - Ternyata bukan hanya tubuh manusia yang membutuhkan detoks, mengeluarkan racun yang mengendap.

Namun ruang kamar juga perlu adanya detoksifikasi, agar kualitas tidurmu lebih nyaman.

Menjaga kebersihan sangat penting, karena di kamar banyak area yang menjadi sumber penyakit yang mengandung bakteri.

Misalnya meja kerja, rak buku atau televisi dan sofa yang ada di kamar.

(BACA JUGA : VIDEO - Waspada! Bukannya Takut, Ular Ini Menyerang Bikers di Jalan)

Benda yang wajib kamu bersihkan antara lain,

1. Bantal

Jemur bantal maksimal seminggu sekali dan gantilah sarung bantal dua hari sekali agar terbebas dari kuman dan bakteri.

2. Tirai

Kamar tidur yang jarang kena sinar matahari tentu akan lembab, maka jamur akan mudah berkembang biak.

Sinari kamar setiap pagi hari untuk mengurangi resiko jamur berkembang biak dengan cara membuka tirai setiap hari.

3. Cat