Find Us On Social Media :

Ini Kelebihan Mengonsumsi Air Dingin Bagi Kesehatan yang Pasti Belum Kamu Tahu

By Ridho Nugroho , Selasa, 9 Mei 2017 | 03:24 WIB

Air tidak hanya penting dalam menjaga sel tubuh agar tetap sehat, tetapi mampu menghilangkan racun yang tidak diinginkan dari organ tubuh.

Infeksi saluran kemih Minum air putih akan membantu membersihkan bakteri secara efektif, semakin sering kamu mengisi kandung kemih dengan air dingin tentu akan membuat kamu ingi buang air kecil.

Hal tersebut akan mempercepat penyembuhan infeksi saluran kencing.

(BACA JUGA: Pengen Kurus? Mandi Dengan Air Dingin Saja!)

Batu ginjal Penyakit baju ginjal bisa terjadi karena berbagai alasan, namun pengobatan yang cukup kuat untuk mencegah dan mengobati penyakit batu ginjal dengan sering mengkonsumsi air dingin.

Perawatan mata Mencuci mata lebih sering dengan air dingin akan membantu merileksikan mata dan menghilangkan debu dan kotoran yang bisa menyebabkan iritasi pada mata.

(BACA JUGA: Mana Yang Lebih Baik, Mandi Dengan Air Hangat atau Air Dingin?)

Sistem pencernaan Air dingin dapat membantu menenangkan sistem pencernaan dan membantu mengelola kinerja jantung.

Kulit kering Air dingin mampu mengobati kulit kering yang disebabkan dengan suhu air yang panas.

Memiliki kulit kering tentu akan berdampak pada kecantikan.(*)