Find Us On Social Media :

5 Vitamin Penting yang Wajib Dikonsumsi Untuk Kesehatan Mulut dan Gusi

By Kama, Selasa, 16 Mei 2017 | 02:17 WIB

Kesehatan mulut dan gusi bisa dijaga lewat vitamin-vitamin ini

(BACA JUGA: Menurut Sains, Ini Adalah Posisi Duduk yang Paling Aman Saat Naik Kendaraan Umum)

Vitamin C

Vitamin C memperkuat gusi dan membuat gusi lebih tahan terhadap serangan bakteri.

Kekurangan vitamin C dapat menyebabkan radang dan pendarahan pada gusi, beberapa sumber vitamin C terdapat pada buah beri, melon, jambu, paprika dan buah citrus.

Vitamin D

Vitamin D membantu penyerapan kalsium, ini adalah elemen vital untuk menjaga kesehatan tulang dan gigi.

Sejumlah vitamin D memastikan gusi kuat dan mengurangi risiko radang gusi, vitamin ini terdapat pada telur, susu, dan ikan.

(BACA JUGA: 9 Artis Ini Ternyata Juragan Kontrakan! Ada yang Persyaratannya Bikin Merinding, Sampai Bikin Bangunan Mirip Condotel Beromzet Ratusan Juta Rupiah!)

Vitamin K

Kekurangan vitamin K adalah salah satu penyebab utama berkembangnya gusi berdarah dengan demikian juga berdampak pada kesehatan mulut.

Vitamin K sangat penting untuk pembekuan darah, konsumsilah makanan yang mengandung vitamin K seperti kedelai dan sayuran hijau. (*)