Find Us On Social Media :

Wow! Tidak Selamanya Vodka Buruk Untuk Kesehatan, Ternyata Ada Fakta Mengejutkan di Balik Minuman Beralkohol yang Satu Ini

By Kama, Rabu, 17 Mei 2017 | 01:59 WIB

Minuman beralkohol vodka ternyata ada manfaatnya juga untuk kesehatan

4. Atasi Rambut Berketombe 

Selain buat rambut berkilau, kamu juga bisa gunakan Vodka untuk mengatasi rambut berketombe. 

Ambil satu cangkir Vodka, dan satu sendok air lemon. 

Setelah itu, kamu tambahkan dengan secangkir teh hijau dan campurkan semua bahan ke dalam satu botol. 

Oleskan tonic ini kepada kulit dan diamkan selama satu jam. 

Bilas dengan air dingin setelah pemakaian tonic ini. 

Gunakan tonic Vodka ini setiap hari, dan ketombe akan hilang seccara menyeluruh. 

(BACA JUGA: Hacker Ini Kembalikan Data Orang yang Terkena Ransomware Karena Kasihan dengan Gajinya yang Kecil)

5. Atasi Masalah Rambut Rontok 

Menggunakan vodka pada kulit kepala, bisa membantu memperkuat folikel rambut dan memperbaiki masalah rambut rontok.

Ambil satu cangkir Vodka, dan tambahkan air lemon dengan takaran yang sama. 

Lalu tambahkan 5 sampai 10 sendok Cuka Apel (Apple Vinegar) dan aduk hingga rata. 

Oleskan air vodka yang sudah dicampur dengan bahan tadi ke kulit kepala, dengan menggunakan kapas. 

Tunggu paling lama 30 menit, lalu bilas dengan air dingin. 

Lakukan treatment ini 3 hari sekali, untuk hasil lebih maksimal. (*)