Find Us On Social Media :

Jangan Dilihat Kalau Hati Kamu Belum Sanggup, Inilah Petugas Damkar yang Bikin Mata Terbelak

By Alfa Pratama, Jumat, 19 Mei 2017 | 04:58 WIB

Pasukan damkar dari Liuzhou, Guangxi.

Grid.ID - Pantang pulang, sebelum padam!

Begini slogan para petugas pemadam kebakaran (damkar) saat menjalankan tugasnya.

Lebih dari sebuah moto, petugas kebakaran memang harus benar-benar memastikan kebakaran yang terjadi harus benar-benar padam.

Hal ini untuk mencegah kebakaran terjadi lagi sehingga menimbulkan kerugian yang lebih besar lagi.

Meski berjuluk pemadam kebakaran, toh tugas orang-orang ini tak sekadar mematikan api.

(BACA JUGA Gantengnya 6 Anak Artis Ini Bikin Cewek-Cewek Ngarep Dipacari!)

Lebih luas lagi, ia juga bertanggungjawab untuk membantu evakuasi hingga menyelamatkan nyawa orang-orang.

Oleh karena itu, pemadam kebakaran harus sigap, siap, dan kuat!

Pun dengan para petugas pemadam kebakaran di Tiongkok.

Semua orang tahu, petugas pemadam kebakaran di Tiongkok adalah pegawai negeri yang sangat cakap.

Mereka jarang memikirkan keselamatan diri sendiri sebab yang paling penting, nyawa orang lain bisa selamat.

(BACA JUGA Ikuti Jejak dan Paras Ayahnya, Inilah Putra Bungsu Tommy Soeharto dan Tata, Pewaris Keluarga Cendana)