Find Us On Social Media :

Buktikan Tantangan Pubertas, Inilah Transformasi Luar Biasa Tanpa Operasi yang Dialami oleh Remaja Perempuan

By Alfa Pratama, Rabu, 7 Juni 2017 | 01:32 WIB

Wajah Krizia Jewel V. Silverio sebelum mengalami pubertas

Grid.ID - Seorang anak perempuan akan mengalami perubahan fisik, psikis, dan pematangan fungsi seksual. 

Masa perubahan yang disebut dengan pubertas ini akan terjadi Seiring pertambahan usia.

Perubahan ini biasanya dimulai dari wajah.

Kontur wajah saat anak-anak akan berbeda ketika seseorang telah dewasa atau menginjak masa pubertas. 

Bagi beberapa perempuan muda, pubertas bisa menjadi bagian yang sulit.

(BACA JUGA Pro Kontra Prilly Latuconsina Jadi Kandidat 100 Wajah Tercantik 2017 Versi TC Candler)

Jika perubahannya menjadi lebih baik tidak masalah tetapi jika tidak ada perubahan ketika masa pubertas hal ini justru menjadi tekanan.

Setiap perubahan justru menjadi tekanan. 

Kulit yang menjadi putih dan dulunya agak coklat gelap rentan dicemooh karena dituduh menggunakan pemutih. 

Atau ada juga yang ingin memperbaiki bentuk gigi lantas menggunakan kawat gigi. 

(BACA JUGA Seberapa Perlukah Pengajaran Seks Terhadap Anak di Masa Pubertas? Ini Penjelasannya)

Tetapi justru ia dicibir karena memakai kawat gigi hanya untuk bergaya