Find Us On Social Media :

Ini 4 Mitos Soal Meninggal Dunia di Bulan Ramadan, Boleh dipercaya ataupun Tidak!

By Dosir Weis, Kamis, 22 Juni 2017 | 19:37 WIB

Proses penguburan Julia Perez... Mengharukan sekali!

*( BACA Salut, Barang Peninggalan Julia Perez Akan Dilelang Untuk Sumbangan )

4. Bebas dari Ancaman Neraka

Sebenarnya mitos yang mengatakan orang yang meninggal di bulan Ramadan itu terbebas dari ancaman neraka sama seperti mitos-mitos sebelumnya.

Memang bulan Ramadan semua pintu neraka ditutup rapat, tapi itu bukan berarti orang yang meninggal di bulan Ramadan juga tidak masuk neraka.

Jika mereka banyak melakukan dosa dan tidak mohon ampun sebelum meninggal apakah layak masuk surga?

Mitos semacam ini mungkin berlaku bagi orang-orang Islam yang sungguh-sungguh berbuat amal saleh.

Kehidupan setelah kematian memang sebuah misteri dan kita hanya diberitahu secuil informasi saja.

Wewenang dan pengambilan keputusan saat seseorang telah meninggal sepenuhnya ada di Allah.

Jadi, bukankah tidak sepantasnya kita mendahului keputusan Allah? (Rifan Aditya)

*( BACA Inilah 3 Orang Yang Menjaga Julia Perez Saat Berpulang ke Allah SWT )

Artikel Grid.ID ambil dari Tribunnews.com "4 Mitos Soal Meninggal Dunia di Bulan Ramadan, Masyarakat Masih Percaya, Tapi Bener Gak Ya?"