Find Us On Social Media :

Jangan Sembarang Makan Telur Mentah, 4 Kelompok Usia Ini Rentan Terkena Bakteri Salmonella

By Ridho Nugroho , Selasa, 11 Juli 2017 | 20:54 WIB

Tahukah kamu risiko makan telur mentah bisa terinfeksi oleh bakteri salmonella?

Usia lansia (lanjut usia) Orang yang berusia lebih dari 65 tahun cenderung meninggal karena infeksi yang ditularkan melalui makanan, orang yang mengkonsumsi telur mentah bisa meningkatkan risiko keracunan makanan.

Individu yang mengalami kekebalan tubuh Sistem kekebalan tubuh diketahui lebih lemah dan lebih rentan terhadapa infeksi pada orang yang menderita infeksi kronis.

Seperti orang dengan diabetes, HIV dan tumor ganas termasuk diantara mereka yang tidak seharusnya mengonsumsi telur mentah. (*)