Find Us On Social Media :

Resep - Masak Asik dengan Resep Bandeng Masak Cabai Tumbuk

By Way, Sabtu, 19 Agustus 2017 | 02:49 WIB

Bandeng Masak Cabai Tumbuk

Grid.ID - Makan malam selalu menjadi momen yang paling ditunggu.

Pasalnya, saat itulah kamu memiliki waktu luang untuk bertemu dengan anggota keluar.

Berbagi kisah tentang apa saja yang sudah dilewati selama seharian berada di luar rumah.

Tentunya hal ini akan lebih menyenangkan bila sambil menyantap makan malam dengan hidangan istimewa.

Buat kamu yang masih bingung mau masak apa, bisa kok coba menu baru yang dilansir Grid.ID dari Sajiansedap.

" >

Kali ini kamu bisa olah bahan baku ikan dan cabai menjadi masakan Bandeng Masak Cabai Tumbuk yang maknyus abis.

Bahan dan cara membuatnya mudah kok, ikuti yah.

Bahan:

500 gram ikan bandeng dipotong-potong 1/2 sendok teh garam  1/2 buah jeruk nipis diambil airnya 3 lembar daun jeruk, dibuang tulangnya 1 sendok teh garam  1 sendok teh gula pasir  200 ml air  5 tangkai daun kemangi  3 sendok makan minyak goreng untuk menumis

(Baca : Bikin Haru, Inilah Kisah 17 Agustusan Al dan Prilly, Bareng Mantan Pejuang Kemerdekaan )

Bumbu Tumbuk Kasar:

1 sendok teh terasi, digoreng 8 buah cabai merah keriting  5 buah cabai merah besar  5 butir bawang merah  3 siung bawang putih  1 buah tomat