Find Us On Social Media :

Hal Sepele Ini Bisa Picu Kanker Payudara, Padahal Hal Ini Sudah Biasa Bagi Kita

By Kama, Selasa, 29 Agustus 2017 | 22:58 WIB

Hal sepele ini bisa menimbulkan kanker payudara

Grid.ID – Kanker adalah penyakit yang ditakuti, karena sampai saat ini, obat untuk penyakit kanker belum juga ditemukan.

Kanker telah menjadi isu yang mengerikan.

Ia dapat menjamah berbagai kalangan usia, baik anak muda sampa orang tua memiliki risiko untuk terkena kanker.

" >

(BACA: Bikin Haru, Inilah Kisah 17 Agustusan Al dan Prilly, Bareng Mantan Pejuang Kemerdekaan)

Grid.ID melansir dari laman popsugar, yang menyebutkan bahwa ada hal sepele yang bisa memicu kanker, khususnya kanker payudara.

Beberapa dari kita mungkin sering melakukannya dan juga mengalaminya.

Hal itu adalah paparan cahaya di malam hari.

Para periset dari Harvard School of Medicine menemukan kemungkinan adanya hubungan antara paparan cahaya di malam hari dan kanker payudara.

" >

(BACA: Ternyata Seperti Ini Transformasi Laudya Cynthia Bella Dari Awal Main Film Virgin Hingga Akhirnya Berhijab, Nggak Berubah!)

Data sebelumnya menunjukkan bahwa paparan cahaya malam hari atau yang bersumber dari lampu, dapat berpotensi mengganggu pola sirkadian, pola tidur, dan mengurangi sekresi melatonin.

Data yang diteliti juga dihubungkan dengan konsumsi rokok pada wanita.

Hal itu dapat menyebabkan risiko terkena kanker payudara lebih tinggi.