Find Us On Social Media :

Anak Ini Temukan Alasan Sang Ayah Selalu Pakai Kaos yang Sama, Jawabannya Romantis Banget!

By Anita Rohmatur R, Selasa, 5 September 2017 | 20:09 WIB

Ayahnya selalu memakai kaos yang sama

Laporan wartawan Grid.ID, Anita Rohmatur Rizki

Grid.ID - Akun twitter @922_riaru menceritakan pengalamannya beberapa waktu lalu.

Ia bercerita tentang ayahnya, yang selalu memakai kaos yang sama, meski usia kaos itu sudah lebih dari 20 tahun.

Kaos itu selalu dipakai oleh ayahnya, di hari-hari penting.

Seperti acara kerja, maupun acara keluarga mereka.

Awalnya, ia merasa malu dan bertanya-tanya, mengapa sang ayah selalu memakai kaos berwarna hijau itu di setiap kesempatan.

(BACA JUGA: Siap-siap, Si Ganteng Lee Jong Suk Bakal Hadir Lagi di Variety Show Ini!)

Bahkan saat kaosnya berlubang pun, sang ayah tetap mengenakannya.

Dan, akhirnya ia pun menemukan jawabannya.

Saat itu ia sedang melihat album foto milik kakeknya.

Ternyata disana ada foto bulan madu orang tuanya.

(BACA JUGA: Geisha Sudah Ada Sejak 400 Tahun yang Lalu? Ternyata Seperti Ini Asal Usul dan Traning Para Geisha, Nomor 8 Ungkap Alasan di Balik Makeup Mereka!)