Find Us On Social Media :

Eits, Jangan Asal Buang Kulit Pisang, Ini Manfaat Buat Wajah

By Afif Khoirul M, Minggu, 10 September 2017 | 13:19 WIB

Manfaat kulit pisang buat kulit

Selain melembabkan, kulit pisang juga bisa mengontrol minyak berlebih pada wajah.

Dengan cara yang sama, kamu bisa menggosok dengan lembut area wajah terutama yang mengandung minyak paling banyak.

3. Anti penuaan

( BACA : Mix and Match Ripped Jins ala Mantan Puteri Indonesia 2013, Whulandary Herman yang Simpel dan Modis Banget )

Ternyata, kamu bisa tampak lebih muda jika kamu rajin mengaplikasikan kulit pisang ke wajah.

Bisa jadi pasangan makin lengket nih.

4. Mengobati jerawat

Kamu berjerawat? Jangan takut, kulit pisang bisa jadi solusinya.

Gosok dengan lembut di area jerawat setiap selesai membersihkan wajah.

Kamu harus konsisten ya untuk melakukan ini.

5. Menyamarkan noda hitam

Daripada kamu menghabiskan banyak uang untuk membeli krim penyamar noda hitam, lebih baik kamu pakai kulit pisang.

Sudah murah, aman loh buat kulit.

Sudah tahu kan manfaat buat wajah?

Nah, dari sekarang kalau makan pisang, jangan langsung buang kulitnya ya! 

(*)