Find Us On Social Media :

4 Manfaat Selada, Sayuran Penghalang Radikal Bebas dan Cegah Kanker Payudara

By Jayeng, Sabtu, 23 September 2017 | 19:38 WIB

Ilustrasi

Laporan Wartawan Grid.ID, Yuliana Sere

Grid.ID – Selada memiliki nama ilmiah Lactuca Sativa.

Tanaman ini dibudidayakan pertama kali oleh orang mesir beribu tahun yang lalu.

Sekarang, kamu bisa menemukan jenis sayur ini dengan mudah.

(BACA: Kisah Kiper Cilik Timnas U-16 Mariana Utara yang Jadi Lumbung Gol, Beginilah Komentar dari Netizen Indonesia)

Kamu juga harus tahu bahwa sayur ini punya banyak manfaat yang bisa bikin kamu tak percaya.

Dilansir dari organicfacts.net, Grid.ID menemukan 4 manfaat selada, berikut manfaatnya.

1. Anti radang

Selada memiliki sifat anti inflamasi yang membantu dalam mengendalikan peradangan.

Peradangan ini disebabkan oleh biokatalis seperti lipoksigenase dan karagenan.

Selada bisa mengendalikan senyawa tersebut sehingga tidak mengakibatkan peradangan.

(BACA: PRT Tak Sadar Terekam Kamera CCTV, Saat Menjaga Anak, Astaga Lakukan Hal Menjijikkan)