Find Us On Social Media :

Waspadalah! Klamidia Mengintai Para Wanita, Jaga Miss V Baik-baik Agar Terhindar dari Penyakit Ini

By Jeanne Pita, Rabu, 27 September 2017 | 00:54 WIB

Klamidia, penyakit pengintai wanita

Sekitar satu dari 20 wanita berusia 14 dan 20 tahun memiliki klamidia, menurut CDC.

Komposisi bakteri setiap wanita agak berbeda, dan berfluktuasi dengan usia, kadar hormon, lingkungan, dan siklus menstruasi.

Jadi, untuk menghindari terserang penyakit ini, kamu harus menggunakan pembersih Miss V yang sesuai dengan pH Miss V ya.

Selain itu, jaga kebersihan Miss V dengan cara membersihkannya secara rajin. (*)