Find Us On Social Media :

Wajib Tahu nih Para Penyuka Motor Gede! 5 Tips Aman Berkendara Moge Biar Terhindar Dari Kecelakaan

By Anita Rohmatur R, Selasa, 3 Oktober 2017 | 12:15 WIB

wanita dan motor gede

Laporan wartawan Grid.ID, Husna Rahmayunita

Grid.Id - Di zaman modern ini, tak hanya pria yang suka mengendarai motor.

Wanita juga lho, bahkan, banyak wanita bisa mengendarai Motor Gede (MoGe).

Secara fisik, wanita cenderung memiliki postur yang lebih mungil dari pria.

Namun, wanita juga mampu mengendarai moge.

(BACA JUGA: Honor Gede dan Pernah Jadi Model Company Profile, SPG Ini Happy Dikontrak Oleh Perusahaan Otomotif Ternama)

Dikutip Grid,ID, dari womenridersnow.com, Senin (2/10/2017) berikut ini tips aman berkendara bagi wanita penyuka moge.

1. Kuasai teknik berkendara sepeda motor biasa

Hal ini dilakukan, agar para wanita dapat menyeimbangkan tubuh ketika melajukan motor.

2. Kuasai cara parkir

Ketika parkir, para wanita hendaknya bisa memahami area parkir mereka.

Apakah parkir di jalan mendatar, jalan miring, tanjakan, turunan atau di area parkir yang padat.

(BACA JUGA: Mobil Anak Venna Melinda Rusak Parah Hantam Tiang Dua Kali )

3. Berlatih menuntun motor

Kegiatan ini juga disebut manuver motor. 

Tujuannya, pengendara agar dapat mengahalu keadaaan darurat, diantaranya: mogok di tengah jalan, kehabisan bensin, atau kondisi parkir terlalu rapat.

Bagi wanita bertubuh mungil, hal ini sangat membantu.

4. Awasi arah kanan dan kiri ketika menyeberang

Sebagai pengendara wanita juga harus cermat.

(BACA JUGA: Tampil Kompak di Acara Awards, Istri dan Anak Uya Kuya Tenteng Tas Seharga Motorsport, Family Goals Banget!)

Ketika menyebrang awasi sekeliling. 

Jangan sembarang terjang.

Pastikan jalan dapat dilalui.

5. Sadar tempat berhenti

Banyak pengendara yang cuek, asal berhenti dimana saja.

Hati-hati ladies, ketika berhenti usahan berhenti di tempat aman dan layak.

Jangan berhenti di depan pintu atau akses masuk keluar ya ladies.

(*)