Find Us On Social Media :

Canggih ! Selain Bisa Jadi Powerbank, Alat Ini Bantu Stabilkan Kameramu Saat Merekam

By Anita Rohmatur R, Senin, 16 Oktober 2017 | 20:16 WIB

Alat ini bisa stabilkan kamera

Laporan Wartawan Grid.ID, Hesti Puji Lestari

Grid.ID - Mayoritas foto dan video saat ini bisa diambil dengan kamera smartphone.

Hal tersebut karena kamera smartphone telah dibekali dengan resolusi yang hampir setara dengan DSLR.

Sayangnya, tak semua kamera smartphone memiliki kestabilan saat mengabil gambar, terlebih video.

(BACA JUGA: Raffi Ahmad Mendadak Salting Saat Ditanya Liburan Paling Mengesankan Bersama Mantan, Nah Loh!)

Nah, untuk kamu yang sedang cari alat yang mampu menyetabilkan kameramu, Grid.ID punya infonya lho

Dilansir dari getsmove.com, ini dia SMOVE: Smartphone Stabilizer & PowerBank in One.

Sesuai nama dan fungsinya, SMOVE adalah holder kamera yang juga dapat digunakan sebagai charger untuk ponsel kamu.

Video yang diambil dengan stabilizer SMOVE tak akan menghasilkan video yang goyang lho..

(BACA JUGA: Digigit Anjing, Pernampilan Sophia Latjuba dalam Berbagai Gaya Kayak Gini Bisa Bikin Panas Dingin, Seksi Parah!)

Bahkan kamu dapat mengambil gambar dengan sudut 180-360 derat secara vertikal maupun horizontal hanya dengan memencet tombol yang telah tersedia.

Untuk kalian yang berencana meminangnya.