Find Us On Social Media :

Puluhan Lansia Keroyok Seorang Pemuda Sampai Ia Kewalahan Menghadapinya

By Afif Khoirul M, Kamis, 19 Oktober 2017 | 02:32 WIB

Pemuda ini dikeroyok oleh para lansia

Grid.ID - Pentingnya ruang terbuka publik bagi masyarakat memang sangat diperlukan.

Dengan adanya ruang terbuka publik, masyarakat bisa saling bersosialisasi satu sama lainnya.

Dan biasanya ruang terbuka publik pun dijadikan ajang untuk berolahraga.

Tua, muda, laki, perempuan semuanya boleh menggunakan dan berhak atas ruang publik.

( BACA : Kecil Mungil, Ternyata Hewan Ini Doyan Makan Ular, Lihat di Dalam Mulutnya Juga Ada Ular )

Dilansir reporter Grid.ID dari Shanghaiist, sebuah rekaman video mendadak viral di media sosial Tiongkok.

Dalam rekaman tersebut memperlihatkan sekelompok lansia mengkroyok seorang pemuda.

Lansia itu lantas memukuli beramai-ramai pemuda tersebut.

Ternyata masalahnya adalah rebutan lapangan basket di ruang terbuka publik.

( BACA : Akhirnya! Film Naura & Genk Juara Bisa Jadi Obat Rindu Film Anak Indonesia )

Pemuda itu dan teman-temannya hendak memakai lapangan untuk bermain basket.

Namun disaat bersamaan sekelompok lansia pria dan wanita juga berencana akan menggunakan lapangan itu untuk senam lansia.