Find Us On Social Media :

Banyak Bintik Cokelat Pada Pisang yang Kamu Konsumsi, Bahaya Nggak sih?

By Jeanne Pita, Senin, 23 Oktober 2017 | 21:07 WIB

Pisang bintik cokelat

Laporan Wartawan Grid.ID, Yuliana Sere

Grid.ID – Pisang yang banyak bintik cokelat sepertinya sudah sering kamu temui.

Bahkan, kamu mungkin pernah mengonsumsi pisang seperti ini.

Di lain sisi, bisa saja kamu membuangnya karena takut hal yang tidak kamu mau terjadi.

(BACA: 4 Tahun Bella Saphira Pindah Agama dan Pernikahan Tak Direstui, Ternyata Begini Kondisi Rumah Tangganya Dengan Sang Jenderal Sekarang)

Kira-kira bahaya nggak sih kalau makan pisang dengan banyak bintik cokelatnya?

Nah, seperti yang telah ditemukan Grid.ID, munculnya bintik cokelat ini tidak merusak kandungan buah pisang itu sendiri.

Kandungan gula dalam pisang meningkat dari hampir nol sampai sekitar 80 persen saat pisang matang, menurut Kathy Wollard.

Semakin banyak bercak coklat yang dimiliki pisang, semakin banyak gula yang dikandung pisang.

Bintik cokelat pada pisang umumnya tidak menunjukkan adanya penyakit.

(BACA: Move On dari Ayu Ting Ting, Shaheer Sheikh Dikabarkan Diam-diam Bertunangan dengan Gadis Manis Ini, Siap-siap Patah Hati deh!)

Pisang dengan bintik cokelat aman dikonsumsi.