Find Us On Social Media :

Fakta Makanan Sehat yang Ternyata Tidak Baik Untuk Tubuh

By Jeanne Pita, Selasa, 24 Oktober 2017 | 00:01 WIB

Oatmeal

Grid.ID - Ada beberapa jenis makanan yang memang disebut sebagai makanan sehat.

Selain sehat, juga kaya manfaat.

Beberapa bahan makanan pun diyakini mampu membantu kita untuk mengurangi berat badan.

(BACA: Begini Reaksi Nindy Ayunda Saat Disebut Sebagai Istri Simpanan Pengusaha!)

Artinya, bila kita ingin mengurangi berat badan atau ingin mendapatkan nutrisi yang lebih baik, 

ada beberapa makanan dengan label sehat yang sebaiknya tidak kita konsumsi berlebihan. 

Apakah makanan-makanan itu?

1. Teh hijau kemasan atau dalam botol

Teh hijau adalah sumber antioksidan yang memberi manfaat kesehatan bagi tubuh. 

(BACA: Move On dari Ayu Ting Ting, Shaheer Sheikh Dikabarkan Diam-diam Bertunangan dengan Gadis Manis Ini, Siap-siap Patah Hati deh!)

Namun itu hanya berlaku bagi teh hijau yang memang kita seduh dari daun teh asli. 

Sebaliknya, teh hijau dalam kemasan atau botol yang banyak dijual di pasaran ternyata tak sesehat yang kita kira.