Find Us On Social Media :

Dikenal Punya Tarikan yang Kuat Serta Menelan Korban, Tanda Peringatan Palung Laut Dipasang Tim SAR di Sekitaran Pantai Parangtritis

By None, Rabu, 9 Januari 2019 | 07:52 WIB

Dikenal Punya Tarikan yang Kuat Serta Menelan Korban, Tanda Peringatan Palung Laut Dipasang Tim SAR di Sekitaran Pantai Parangtritis

Tanda Adanya Palung

Selain memperhatikan rambu yang dipasang oleh personel SAR, wisatawan sebenarnya juga bisa memprediksi adanya Palung di tempat itu dengan melihat tanda-tandanya secara kasat mata.

Ali menjelaskan, pandangan kasat mata adanya Palung bisa ditandai dari muka air laut yang terlihat landai, tenang seperti kolam. Akan tetapi dibagian kanan dan kirinya terdapat ombak.

"Jika ada air laut yang landai, tetapi kanan dan kirinya bergelombang.

Baca Juga : Video Penampakan Suasana Panggung Seventeen Sebelum Tsunami, Langit di Bibir Pantai Sudah Ditutupi Awan Hitam Sejak Sore

Di situ terdapat palung.

Pusaran arus di bawah lautnya itu sangat kuat. Wisatawan hindari bermain air di tempat seperti itu," imbau dia. (*)

Artikel ini telah tayang di Tribun Jogja dengan judul, "Waspadai Bahaya Pusaran Palung Dalam di Balik Panorama Indah Pantai Parangtritis Bantul"