Find Us On Social Media :

7 Fakta Adriana Yubelia, Korban dalam Pembunuhan Siswi SMK di Bogor, Sosok Murid Cerdas yang Selalu Raih Ranking di Kelas

By Puput Akad Ningtyas Pratiwi, Rabu, 9 Januari 2019 | 14:43 WIB

7 Fakta Adriana Yubelia, Korban dalam Pembunuhan Siswi SMK di Bogor

2. Murid cerdas yang selalu raih ranking di kelas

Sebelum meninggal, korban dikenal sebagai sosok murid yang cerdas dan rajin.

Hal ini diungkapkan oleh Wali Kelas Adriana, Endang Tri Astuti seperti dikutip dari TribunWow (9/1/2019).

Endang menuturkan, korban selalu mendapatkan ranking tiga besar selama kelas X dan XI.

Adriana juga merupakan model fashion di sekolahnya.

"Noven anaknya pintar, baik, dan enggak punya musuh juga. Anaknya juga cantik dan banyak disukai. Dia tidak pernah cerita atau curhat soal punya musuh atau yang sirik," kata Endang.

Baca Juga : Heboh Kasus Pasangan Tewas Tanpa Busana di Sumatra Utara, Status Facebook Terakhir sang Pria, Hasyim Prasetya Jadi Sorotan : Ini Adalah Pembuktian

3. Mengaku tak mau berpacaran

Sebuah fakta kembali terungkap seperti yang dituturkan oleh sang wali kelas, Endang Tri Astuti.

Adriana rupanya sempat menuturkan bahwa dirinya tidak mau berpacaran kepada gurunya itu.

Endang mengaku cukup dengan korban dan sering berkomunikasi baik di dalam maupun di luar sekolah.

"Kalau saya tanya (Adriana Yubelia) Noven, bilangnya teman dekat saja dan ia tidak ingin berpacaran dulu," tutur Endang seperti dikutip dari Tribun Wow (9/1/2019).

Baca Juga : Pembunuhan Sadis Ibu dan Anak di Sumsel, 2 Pelaku Ngaku Terima Bayaran Rp 5 Juta dari 'Bos'nya