Find Us On Social Media :

Benar-Benar Temuan Eksklusif, Tulisan Latin pada Artefak Kuno Ini Ingin Sampaikan Pesan. . . .

By Ahmad Rifai, Jumat, 10 November 2017 | 02:44 WIB

Ilustrasi | Faculty of Classics - University of Cambridge

Laporan Wartawan Grid.ID, Ahmad Rifai

Grid.ID - Sejumlah arkeolog terkejut dengan temuan baru yang mencengangkan.

Mereka menemukan sebuah batu kapur kuno yang isinya bikin banyak orang tak bakal percaya.

Di batu kuno tersebut, ada sebuah tulisan misterius.

Dikutip wartawan Grid.ID dari Daily Mail, disebutkan tulisan tersebut merinci kehidupan tentang manusia sekitar 2 ribu tahun yang lalu.

(Baca juga: Penyebab Kematian Kim Joo Hyuk Masih Belum Jelas, Polisi Tunda Hasil Autopsi, Ada Apa Lagi Nih?)

Para ahli mengatakan bahwa benda tersebut disebut dengan istilah Roman Sundial.

Artefak ini sebenarnya merupakan jam matahari Romawi.

Benda ini sendiri dipastikan terbuat dari batu kapur.

Ada sebuah cekungan di sana dengan 11 garis jam.

(Baca juga: Seniman Ini Membuat Patung Spongebob Seperti Manusia, Hasilnya Menyeramkan)

Ukuran artefak ini kurang lebih 54 x 35 x 25 cm.