Find Us On Social Media :

Turut Rayakan Imlek, Berikut Tradisi yang Biasa Titi Kamal Lakukan 

By Ria Theresia, Rabu, 30 Januari 2019 | 20:13 WIB

Titi Kamal saat ditemui Grid.ID di kawasan Gondangdia, Jakarta Pusat pada Rabu (30/1/2019).

Tiap tahun, Titi Kamal menjelaskan kalau ia memang menjalani makan malam merayakan Imlek.

Hal ini lantaran ayah Christian Sugiono adalah keturunan Tionghoa serta keluarganya yang datang dari berbagai kota di dalam dan luar negeri.

Baca Juga : Belum Lirik Dunia Fashion, Titi Kamal Masih Betah Jadi Brand Ambassador

"Memang ada dinner karena papanya itu chinese," ungkap Titi.

"(Saudara) ada yang di Kalimantan, macem-macem, luar negeri juga ada," jelasnya.

Meski bukan asli keturunan Tionghoa, wanita yang sedang aktif dalam bisnis kuliner dan kosmetik ini melihat Imlek dari keseruan budayanya.

Baca Juga : 5 Potret Lawas Titi Kamal dan Christian Sugiono, Makin Mesra Meski Telah Bersama Sejak Tahun 1999 dan Sempat Jalani LDR

"Aku ngelihat keseruannya, budayanya, ada barongsai seru aja," tukasnya.

(*)