Find Us On Social Media :

Ini Rahasianya Kenapa Mie Instan Bikinan Warung Lebih Enak Dibanding Bikin Sendiri

By None, Minggu, 10 Februari 2019 | 12:52 WIB

Ini Rahasianya Kenapa Mie Instan Bikinan Warung Lebih Enak Dibanding Bikin Sendiri. (Ilustrasi)

Memasak mi instan dengan tingkat kekenyalan yang pas, dan keahlian meracik bumbu-bumbu di luar bumbu kemasan.

Jadi maklum saja, mi instan buatannya menjadi lebih enak ketimbang jika kamu masak sendiri.

Baca Juga : Uniknya Perayaan Ulang Tahun Pernikahan Dewi Lestari dan Reza Gunawan, Pakai Cincin Kawin Setahun Sekali hingga Rayakan dengan Sajian Mie Instan

  1. Camilan

Warung burjo tidak hanya menjual mi instan, melainkan banyak camilan gorengan, seperti tempe, tahu dan bakwan.

Penganan ini menjadi teman yang pas ketika Anda menyantap mi instan.

Jadi sah-sah saja, ketika makan mi di burjo, Anda bisa meramunya dengan ragam camilan sehingga rasanya lebih kaya.

Duh, jadi langsung pengin melipir ke warung burjo nih! (*)

(Grid.ID/Violina Angeline)