Find Us On Social Media :

Wajib Kamu Tahu! Inilah Manfaat Lidah Buaya Untuk Kecantikan

By Justina Nur Landhiani, Sabtu, 2 Desember 2017 | 15:47 WIB

Pakai Gel Lidah Buaya Pada Rambutmu Sebelum Tidur

Grid.ID - Kecantikan kulit merupakan perhatian utama bagi wanita.

Hal ini disebabkan karena semua orang terutama wanita, pasti ingin memiliki kulit yang sehat dan cantik.

Ternyata, bahan alami seperti lidah buaya bisa membantu dalam menyelesaikan permasalahan kulit.

(BACA : 5 Cara Membuat Liburan Akhir Tahunmu Menyenangkan Tanpa Repot )

Sebenarnya lidah buaya memiliki banyak manfaat bagi kulit.

Sebab, ia mengadung berbagai nutrisi seperti natrium palmate, sorbitol, gliserin, dan sodium karbonat yang berfungsi sebagai nutrisi kulit.

Jika kamu ingin menggunakannya, lidah buaya bisa langsung dioleskan pada kulit.

Akan tetapi, disarankan untuk melakukan tes terlebih dahulu pada satu bagian kulit untuk mengetahui apakah kulitmu sensitif atau tidak.

Berikut ini adalah beberapa manfaat dari lidah buaya untuk kulit:

1. Mencegah penuaan kulit dan melembapkan

Dengan kandungan airnya yang tinggi, lidah buaya mampu menghapus sel kulit mati, melembabkan kulit dari dalam, serta membuat kulit menjadi lebih kenyal.

2. Sembuhkan luka dan tangani jerawat