Find Us On Social Media :

6 Fakta Menarik Tentang Android yang Mungkin Tidak Kamu Ketahui, Nomor 4 Ternyata Nggak Pernah Dipakai Ponsel Manapun!

By Nindya Galuh Aprillia, Kamis, 14 Desember 2017 | 12:38 WIB

Ini dia fakta menarik Android

Laporan Wartawan Grid.ID, Linda Rahmad 

Grid.ID - Android telah ada lebih dari satu dekade dan banyak mengalami perkembangan sejak awal. 

Dimulai sebagai sistem operasi sederhana, sejarah android menjadi cerita yang menarik untuk di simak. 

Dilansir Grid.ID dari phandroid, 6 fakta menarik dari android ini mungkin jarang sekali kamu ketahui. 

1. Android Tidak Dibuat Oleh Google

( BACA JUGA: Bosan? Mending Makan Cadbury 5Star, Sensasi Karamelnya Bikin Kamu Nggak Mau Udahan! )

Android didirikan pada tahun 2003 oleh Andy Rubin, Rich Miner, Nick Sears, dan Chris White. 

Andy Rubin menciptakan Sidekick T-Mobile yang sangat terkenal, sedangkan Nick Sears adalah wakil presiden di T-Mobile. 

Itulah alasan mengapa T-Mobile hadir pertama kali di ponsel android. 

Baru pada tahun 2005 Google mengakuisisi Android Inc, bersama - sama mengembangkan apa yang sekarang kita kenal sebagai OS Android. 

( BACA JUGA: Langka, Ini Dia Beragam Keunikan Khas Hachiman Kamado )

2. Prototipe Android Pertama Terlihat Seperti Blackberry