Find Us On Social Media :

Meski Lahir dari Keluarga Tajir, Raffi Ahmad Tetap Mengais Rezeki Sendiri Sejak SMA

By Dianita Anggraeni, Kamis, 25 April 2019 | 18:53 WIB

Raffi Ahmad saat Grid.ID temui di TPS O6 Pangkalan Jati Baru, Cinere, Depok, Rabu (17/4/2019) pagi.

Baca Juga : Ammar Zoni Ungkap Dirinya Tak Akan Hapalkan Ijab Kabul untuk Menikahi Irish Bella

"Waktu aku SD, SMP dia udah mulai sakit-sakitan, SMP kelas 3 itu jadi udah nggak bekerja. Kalau pegawai swasta kan kalau dia udah nggak bekerja udah sakit ya udah nggak dapat income ya," sambung Raffi Ahmad.

Sejak sang ayah sakit dan keterpurukan keluarga itulah mendorong Raffi Ahmad untuk mencari uang tambahan.

Sebagai anak laki-laki pertama pun ia berusaha menghidupi keluarganya dan mencari uang untuk dirinya sendiri.

Baca Juga : Sempat Dikabarkan Dekat, Begini Respon Mischa Chandrawinata Saat Ranty Maria Nyatakan Cinta Kepada Dirinya!

"Akhirnya aku kerja kerja kerja tapi sampai detik ini tuh yang dihati aku tuh ngenes bahagia, seandainya papa aku masih ada pasti bangga anak laki-laki nomor 1 ini sukses bisa menjaga keluarganya," tambah Raffi Ahmad.

Seperti yang diketahui, ayah Raffi Ahmad meninggal sejak usianya masih 16 tahun.

(*)