Find Us On Social Media :

Terpopuler 2017: Kisah Cinta Dzulfikar Pemuda Jawa Tengah, yang Bikin 'Klepek-Klepek' Ilaria Montebianco si Gadis Italia

By Aditya Prasanda, Sabtu, 16 Desember 2017 | 15:58 WIB

kolase

"Saya sudah minta izin kepada kedua orang tua saya untuk menikah dengan Zulfikar," katanya.

Ilaria Monte Bianco yang datang ke Desa Tragung, Kabupaten Batang sejak 18 April 2017 ini hingga Kamis (27/4/2017) masih berada di rumah milik keluarga Dzulfikar di Desa

Tragung, Kecamatan Kandeman, Kabupaten Batang. (*)

4 Lokasi di Bumi Ini Tak Akan Pernah Ditunjukkan Oleh Google Maps, Kenapa Ya?

Perilaku Seperti Putri Solo

Ilaria datang ke Batang tanggal 18 April 2017 langsung menuju desa Tragung kecamatan Kandeman kabupaten Batang.

Kedatangan Ilaria sontak membuat orangtua Dzulfikar kaget, tapi hanya hitungan jam Ismoyowati ibunda Dzulfikar langsung jatuh hati pada Ilaria.

Sosok Ilaria yang santun, lemah lembut dan ramah membuat keluarga Dzulfikar langsung menyetujui hubungan anaknya.

"Kelakuannya itu kayak putri Solo, anteng, manut, kalau ada tamu disalami satu-satu, pernah melayani foto, kemarin ada anak kecil kesini minta foto dia mau dia peluk anak itu," ucap Ismoyowati.

Menurut pengakuan ibu Dzulfikar anaknya baru memberitahu rencana kedatangan Ilaria dua minggu sebelumnya.

Shandy Aulia Pada Sang Suami, Habis Dipakai Dilap Pakai Tissue Karena Bukan Toilet Umum!

Ismoyowati tak menyangka Ilaria datang berkunjung ke Indonesia hanya untuk bertemu Dzulfikar dan bersedia menikahinya.

Tetangga sekitar merespon baik kedatangannya Ilaria karena sikapnya yang santun dan ramah.

Ilaria bersedia masuk islam dan hidup bersama Dzulfikar, kedua orangtua Ilaria merestuai hubungan anaknya dan merasa bahagia. 

Cinta dapat menyatukan perbedaan jarak dan budaya. (*)