Find Us On Social Media :

Anak Tunjukkan Gejala Anti Sosial, Inilah 3 Hal yang Harus Dilakukan Orang Tua

By Justina Nur Landhiani, Selasa, 26 Desember 2017 | 20:56 WIB

Anak Tunjukkan Gejala Anti Sosial, Inilah 3 Hal yang Harus Dilakukan Orang Tua

Laporan Wartawan Grid.ID, Septiyanti Dwi Cahyani

Grid.ID – Setiap orang tua ingin agar anak-anaknya tumbuh ceria dan aktif.

Selain itu para orang tua juga mengharapkan agar anak-anaknya bisa menjalin sosialisasi yang baik dengan lingkungannya.

Segala upaya dilakukan agar si kecil bisa bersosialisasi dengan baik.

(BACA : Mau Liburan Kamu Lebih Menyenangkan? Ikuti Cara Ini, Dijamin Ketagihan )

Misalnya dengan memasukkan si kecil ke sekolah sejak usia dini.

Setelah memasuki usia sekolah, orang tua tidak bisa memantau perkembangan si kecil selama 24 jam.

Karena ketika di sekolah si kecil akan menjadi tanggung jawab para gurunya masing-masing.

Dengan memasukkan buah hati ke sekolah, orang tua berharap agar si kecil bisa menjalin hubungan sosialisasi yang baik.

Namun terkadang justru hal sebaliknya yang terjadi.

Dilansir Grid.ID dari yourtango.com, inilah tiga hal yang harus kamu lakukan jika si kecil mulai menunjukkan tanda-tanda yang cenderung anti sosial.

1. Katakan padanya ‘manusia tidak bisa hidup sendiri’