Find Us On Social Media :

Tak Hanya Baik Untuk Kecantikan, Lidah Buaya Juga Bisa Atasi Gatal Saat Kehamilan loh!

By Irma Joanita, Selasa, 6 Februari 2018 | 01:17 WIB

Lidah Buaya

Laporan Wartawan Grid.ID, Septiyanti Dwi Cahyani

Grid.ID - Ketika hamil, kulit akan berubah menjadi sangat sensitif.

Salah satunya adalah gatal.

Rasa gatal adalah masalah umum yang dialami selama kehamilan.

Gatal bisa disebabkan karena penambahan berat badan dan perubahan hormon.

( BACA : Sebuah Penelitian Menunjukkan Belajar di Luar Ruangan Dapat Membantu Meningkatkan Konsentrasi Si Kecil, Simak Penjelasannya di Sini yuk!)

Selain itu, gatal pada kehamilan juga disebabkan karena iritasi pada miss v yang disebabkan karena ketidakseimbangan hormonal atau pola makan yang tidak sehat.

Melansir dari laman timesofindia.indiatimes, ternyata lidah buaya tak hanya bermanfaat untuk kecantikan tapi juga mampu atasi rasa gatal saat hamil.

Lidah buaya merupakan satu tanaman yang dipercaya mampu atasi berbagai masalah kesehatan kulit.

Lidah buaya memiliki senyawa anti inflamasi yang mampu meredakan rasa gatal pada kulit.

( BACA : Foto Selfie Cantik, Bagian Wajah Sarwendah Yang Satu Ini Malah Bikin Netizen Salah Fokus, Lihat Deh!)

Selain itu, lidah buaya juga memiliki kandungan yang dapat melembabkan kulit.