Find Us On Social Media :

Pembuat Video Dugaan Pesugihan Ruben Onsu Sudah Minta Maaf, Roy Kiyoshi Tetap Bersikukuh Lapor ke Polisi: Buat yang Jarinya Usil, Ini Pelajaran Buat Kalian!

By Agil Hari Santoso, Kamis, 14 November 2019 | 11:21 WIB

Pembuat Video Dugaan Pesugihan Ruben Onsu Sudah Minta Maaf, Roy Kiyoshi Tetap Bersikukuh Lapor ke Polisi: Buat yang Jarinya Usil, Ini Pelajaran Buat Kalian!

Sang pemilik akun Youtube Hikmah Kehidupan itu juga sudah meminta maaf lewat video klarifikasinya.

"Kepada manajemen Ruben Onsu, Roy Kiyoshi, Robby Purba dan Dephien, saya mohon maaf atas semua perbuatan saya yang telah membuat kegaduhan dan merugikan secara material dan spiritual,"

"Saya menyadari sepenuhnya ini kesalahan saya," ucap Abriel, dikutip video kanal Youtube Roy Kiyoshi yang tayang pada Rabu (13/11/2019).

Baca Juga: Terseret dalam Kasus Tudingan Fitnah Restoran Milik Ruben Onsu Bersama Roy Kiyoshi, Robby Purba beri Klarifikasi: Demi Tuhan, Tidak Sama Sekali Menyangkut Nama Ruben

Kini, Roy Kiyoshi sudah mendengar permintaan maaf dari sang pembuat video.

Presenter yang biasa muncul di acara supranatural itu juga mengaku sudah memaafkan sang pembuat isu pesugihan tersebut.

Kendati sudah memaafkan pelaku, Roy Kiyoshi tetap akan melanjutkan laporannya ke kepolisian Polda Metro Jaya.

"Dia mengaku sudah men-DM Instagram kita masing-masing, aku sih jarang buka DM.

Baca Juga: Selalu Diam Saat Wajahnya Disebut Mirip Beauty Blender Hingga Logo Arsenal, Roy Kiyoshi Kini Akhirnya Laporkan Oknum yang Memfitnah Dirinya dan Ruben Onsu