Find Us On Social Media :

Ini 5 Sosok Wanita Luar Biasa yang Tidak Kamu Temukan Dalam Pelajaran Sejarah

By Fahrisa Surya, Jumat, 9 Maret 2018 | 20:49 WIB

Wanita Luar Biasa yang Tidak Kamu Ketahui Dalam Pelajaran Sejarah | rd.com

Grid.ID - Masih dalam suasana Hari Perempuan Internasional, kita akan membahas tentang wanita yang berhasil mencetak sejarah.

Wanita-wanita ini berhasil mencetak sejarah mulai dari bidang pendidikan hingga atlet dan pengusaha.

Kehadiran mereka mungkin tak begitu dikenal, namun sebagai wanita, tepat dalam perayaan Hari Perempuan Internasional kemarin kalian perlu mengetahuinya.

Kenapa? Supaya kalian bisa merasa termotivasi.

(BACA: Happy International Women's Day! Inilah 3 Sosok Inspiratif Dunia yang Masih Berusia di Bawah 30 Tahun )

Melansir dari laman Reader's digest, Grid.ID merangkum beberapa wanita luar biasa yang mungkin tidak dijelaskan dalam pelajaran sejarah.

1.Murasaki Shikibu

Murasaki Shikibu adalah seorang novelis wanita pertama di dunia asal Jepang.

Shikibu adalah seorang bangsawan yang tinggal di Jepang sekitar tahun 1000M.

Ia menulis sebuah novel yang berjudul 'The Tale of Genji' yang dianggap sebagai mahakarya literatur Jepang.

(BACA: Intip Beberapa Acara Inspriratif di Dunia Untuk Meramaikan International Women's Day, Ngapain Aja sih?)

2.Maria Sibylla Merian