Find Us On Social Media :

Chacha Frederica Nostalgia Bareng Marshanda, Mengenang Sinetron Hingga Aktifitas Khas Generasi 90an

By Winda Lola Pramuditta, Sabtu, 17 Maret 2018 | 23:08 WIB

Chacha dan Marshanda yang kini jago makeup | instagram @chafrederica

Syuting msh cuma pake foundation tipis dan bedak, gak pake pensil alis dan cuma pake mascara.. that’s it ..

Kan adegannya anak sekolah yaah.. masa pake bulu mata," kenang Chacha.

Tak hanya bernostalgia dengan sinetronnya, Chacha Frederica bahkan mengenang hal-hal yang menjadi trend di kalangan anak muda generasi 90an.

(BACA: Berbeda dengan Dhawiya Zaida, Roro Fitria Justru Pendiam di Dalam Tahanan)

"Anak tahun 90an mana suaranya?..

Hp yg lg hits jaman dulu nokia, kirim foto msh pake bluetooth, komputer msh gede bgt, blm ada istilah selfie,

Masih sempat ngerasain kirim2an surat sii aku, hmm apa lagi yaa yg mengingatkan kita pada awal tahun 2000-an?..

please comments below #flashback #tbt #ksdhm," tambah @chafrederica dalam keterangan unggahannya seperti dikutip Grid.ID (17/3/2018).

(BACA: Maia Estianty Makan Malam di Paris, Harga Menu yang Dipilih Bisa Buat Beli Iphone Terbaru, Loh!)

Sontak saja unggahan Chacha tersebut menuai beragam komentar netizen yang turut bernostalgia.

"Film favorite aku ,sampe2 di beliin HP kpngen seperti yg di pakai @marshanda99," ujar @syfafauziahpompom.

"Kalau dulu sinetron ini di tunggu2 karna tayangnya gak tiap hari kayak zaman now, karna aku ngefans sama kak @marshanda99 dan kak @chafrederica jadinya gak pernah ketinggalan deh," kata @sardha_fatonah.

"Favorit jaman dulu nie sinetron..." ucap @kaeyla_azzafa459.

"Dan yg plg ga ketinggalan itu pony sempong yg ngehits bgt pada jaman itu @chafrederica," ungkap @sydney070911.

Wah gimana nih menurut kamu? (*)