Find Us On Social Media :

Dulu Hanyalah Seorang Penyanyi Kafe, Mulan Jameela Kini Sukses Jadi Anggota DPR RI Bergaji Rp66 Juta

By None, Rabu, 15 Januari 2020 | 14:01 WIB

Penampilan anggun dan fashionable Mulan Jameela istri Ahmad Dhani saat rapat DPR

Lama tak terdengar kabarnya, ibu 4 anak ini mengejutkan banyak orang dengan kepergok berjualan cilok dan cireng pada tahun 2017 untuk menyambung hidup.

Mengutip Tribun Seleb, tak main-main, ia mematok 'Cilok Muncrat' bikinannya dengan harga Rp 69 ribu untuk porsi 400 gram.

Baca Juga: Inilah Istana Mewah Milik Aisyahrani yang Tak Kalah Mentereng dari Punya Syahrini, Ada Dapur di Samping Kolam Renang!

Kabar terakhir, Mulan Jameela mencoba peruntungan di dunia politik dengan mencalonkan diri sebagai anggota DPR RI.

Senin (1/10/2019) lalu, Mulan Jameela resmi dilantik menjadi salah satu anggota DPR RI periode 2019-2024.

Menjadi anggota DPR RI, Mulan Jameela pun berhak atas gaji yang cukup fantastis.

Kompas.com memberitakan, gaji yang diterima oleh para anggota DPR RI termasuk Mulan Jameela adalah sebesar Rp 66.141.813.

Begitu fantastis, besaran gaji dan tunjangan anggota DPR ini mengacu pada Surat Menteri Keuangan No S-520/MK.02/2015.

Baca Juga: Sebelas Dua Delas dengan Baju Kerajaan Brunei Darussalam, Harga Seragam Keraton Agung Sejagat Tembus Rp 3 Juta dan Wajib Dibayar Setiap Anggotanya

Besaran gaji Mulan nantinya, bisa jadi lebih dari Rp 60 juta.

Kompas.com memberitakan, gaji yang diterima oleh para anggota DPR RI termasuk Mulan Jameela adalah sebesar Rp 66.141.813.

Begitu fantastis, besaran gaji dan tunjangan anggota DPR ini mengacu pada Surat Menteri Keuangan No S-520/MK.02/2015.

Tapi jumlah itu masih belum ada apa-apanya jika dibandingkan dengan Tunjangan Komunikasi Intensif yang akan diterima Mulan dkk.

Baca Juga: Teror Pembunuhan Sadis di Arab Saudi, Mayat Dibuang di Tengah Jalan dan Identitas Pelakunya Masih Misterius

Negara menganggarkan Rp 15,5 juta per bulan untuk setiap anggota DPR demi mensuplai Tunjangan Komunikasi Intensif mereka.

Dan dalam satu periode menjabat, para anggota DPR juga punya fasilitas kredit mobil yang diberikan negara.Besarannya lumayan, mencapa Rp 70 juta per orang per periode.

Ini belum lagi ditambah dengan fasilitas berupa rumah jabatan yang anggaran pemeliharaannya juga ditanggung negara. (*)

Artikel ini telah tayang di Grid.ID dengan judul Dulu Keliling Kafe Hingga Jualan Cilok Demi Menyambung Hidup, Nasib Kini Bawa Mulan Jameela ke Senayan Jadi Anggota DPR RI