Find Us On Social Media :

Inilah Berbagai Jenis Hubungan Kekasih, Kamu dan Pasanganmu Tipe yang Mana?

By Justina Nur Landhiani, Jumat, 30 Maret 2018 | 14:56 WIB

Jenis-jenis hubungan kekasih yang ada di sekitar kita

Laporan Wartawan Grid.ID, Justina Nur Landhiani

Grid.ID - Setiap pasangan kekasih tidak sama satu sama lain.

Begitu juga dengan hubungan yang dibina.

Tiap hubungan kekasih memang unik.

Inilah berbagai jenis hubungan kekasih yang ada di sekitar kita, seperti yang telah dilansir Grid.ID dari laman Boldsky.

(BACA: Lihat Penampilan Feminin ala Chelsea Olivia yuk! Bak Masih ABG loh.. )

1. Dominating Relationship

Kita pasti pernah dalam hubungan yang terdapat salah satu dari kita mendominasi.

Dalam hubungan ini, ada salah satu pihak yang sering membuat aturan dan pihak yang lain harus mengikuti aturan tersebut.

Hati-hati jika kamu sedang mengalami hubungan ini, karena bisa saja hubungan ini tidak akan bertahan lama.

2. Open Relationship

Hubungan ini biasanya dilakukan oleh pasangan yang tidak begitu sama-sama mencintai.