Find Us On Social Media :

Gigi Hadid Kenakan Outfit Bergambar Wajah Cara Delevingne dan Adwoa Aboah, Kayak Apa ya?

By Irma Joanita, Jumat, 30 Maret 2018 | 22:57 WIB

Gigi mengenakan busana bergambar Cara Delevingne dan Adwoa Aboah

Biar nggak terus bertanya-tanya, langsung aja nih simak ulasan dari Stylo berikut.

Tentu saja kakak Bella Hadid tampil modis dengan sweatshirt putih oversized yang bergambar dua wajah temannya.

Gigi Hadid memadukannya dengan high waisted tailored pants beraksen rolled up dengan motif checkered.

( BACA : Chicco Jerikho Tambah Tampan & Lebih Happy: Ada Yang Perhatiin!)

Berpadu modis dengan busananya, ia mengenakan mid calf boots ebrwarna abu-abu berbahan satin nan glamor.

Ia juga melengkapi tampilannya dengan hand bag jumbo dari bran dunia, Fendi.

Makin keren, Gigi Hadid menambahkan tiny sunglasses yang jadi andalannya.

Wah.. tetap stylish ya!

( BACA : Inilah Deretan Penampilan Dian Sastro dengan Lipstik Bold, Tetap Memikat ya!)

Gimana menurutmu? (*)