Find Us On Social Media :

Jangan Sampai Sia-sia! Peserta Lolos Kartu Prakerja Harus Tetap Jeli Memilih Jenis Pelatihan yang Tepat dan Sesuai Minat, Begini Tipsnya

By Devi Agustiana, Rabu, 29 April 2020 | 16:26 WIB

Halaman muka Kartu Prakerja.

Dalam memilih pelatihan, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan oleh peserta, yaitu sebagai berikut:

- Bandingkan konten, silabus, harga, durasi, dan persyaratan dari setiap pelatihan

- Periksa ulasan dan rating dari pengguna lain

- Dengan saldo sebesar Rp 1 juta, peserta bebas memilih pelatihan, baik dari jumlah maupun harganya

- Pastikan pelatihan yang dipilih menyediakan sertifikat

- Pilih pelatihan sesuai minat

- Tuntaskan pelatihan, ikuti evaluasi, dan dapatkan sertifikat kelulusan

Untuk dapat membeli pelatihan yang dipilih, peserta harus memastikan bahwa saldo yang dimiliki atau yang tersisa masih cukup.

Baca Juga: Kepada Inul Daratista, Via Vallen Mengaku Sangat Mengidolakan Sang Raja Dangdut Rhoma Irama, Ups?

Berikut adalah cara menggunakan saldo bantuan dari program Kartu Prakerja:

- Masuk ke situs mitra platform digital resmi Kartu Prakerja

- Pilih pelatihan dan lakukan pembelian