Find Us On Social Media :

Ramadhan 2020: Biasa Diucapkan saat Idul Fitri, Kamu Bisa Membalas Doa Taqobalallahu Minna Wa Minkum dengan Ini

By Silmi Nur Aziza, Sabtu, 16 Mei 2020 | 15:45 WIB

Ilustrasi berdoa, ilustrasi masjid

تَقَبَّلَ اللَّهُ مِنَّا وَمِنْكُمْ

Taqobalallahu minna wa minkum.

Artinya :

"Mudah-mudahan Allah menerima (amal ibadah) kita dan kalian".

Baca Juga: Pemerintah Siapkan Rp 29,382 Triliun untuk THR Ramadhan 2020, Berapa Besaran yang Diterima PNS, Polri, dan TNI?

- Versi Lengkap  

تَقَبَّلَ اللهُ مِنَا وَمِنْكُمْ. جَعَلَنَا الله وَإِ يَّاكَ مِنَ الْعَائِدِيْنَ وَالْفَائِزِيْنَ كُلُّ عَامٍّ وَأَنْتُمْ بِخَيْرٍ.

TAQOBBALALLOHU MINNA WA MINKUM. JA’ALANAALLAH WA IYYAAKA MINAL’AAIDIINA WAL FAIZIIN. KULLU ‘AAMMIN WA ANTUM BI KHOIRIN.

Artinya :

"Semoga Allah merima amal kita semua dan semoga Allah menjadikan kita orang-orang yang kembali suci dan bahagia. Semoga setiap tahun kamu dalam kebaikan".

"Dan semoga Allah menjadikan kami dan kamu termasuk orang-orang yang kembali dan orang-orang yang menang serta diterima (amal ibadah)".

"Setiap tahun semoga kamu semua senantiasa dalam kebaikan".