Find Us On Social Media :

Tidak Lagi Jadi Tanda Tanya, Inilah Jawaban Kenapa Achmad Yurianto Diganti Dokter Reisa Sebagai Tim Komunikasi Covid-19

By Devi Agustiana, Selasa, 9 Juni 2020 | 21:00 WIB

Tidak Lagi Jadi Tanda Tanya, Inilah Jawaban Kenapa Achmad Yurianto Diganti Dokter Reisa Sebagai Tim Komunikasi Covid-19

"Edukasi masyarakat menjadi hal utama yang harus dilakukan," tegasnya.

Baca Juga: Perangi Pandemi Corona, Dokter Reisa Broto Asmoro Singgung Soal Profesionalitas

Dokter Reisa memang menjadi salah satu dokter yang kerap muncul di layar TV.

Wanita kelahiran Malang, 28 Desember 1985 memiliki nama asli Kanjeng Mas Ayu Tumenggung Reisa Kartikasari.

Setelah menikah dengan Kanjeng Tedjodiningrat Broto Asmoro pada 2012 lalu, ia lebih dikenal dengan nama Reisa Broto Asmoro, sesuai dengan nama keluarga sang suami.

Baca Juga: Larang Asal-Asalan Cuci Masker Kain, Dr Resia Broto Asmoro Beberkan Tips Mudah Buat Masker Kembali Bersih : Ingat, Masker Kain Harus Segera Dicuci Setelah Digunakan

Ia menjadi host di salah satu acara talk show kesehatan keluarga di salah satu stasiun televisi swasta.

 

Sebelumnya, Reisa juga menjadi bintang iklan sejumlah produk.

Namun, awal karir Reisa bermula saat dia menjadi finalis gadis sampul.

Baca Juga: Unggah Potret Lawas Daniel Hutapea Bersama Kelima Cucunya, Olla Ramlan Kabarkan Kepergian Ayah Mertuanya

Dari situ, aktivitas modeling perempuan bernama asli Reisa Kartikasari ini berlanjut dan sempat bergabung di bawah naungan Looks Models Agency.