Find Us On Social Media :

Bukan Hanya Ratna Galih, Deretan Artis Ini Juga Senang Bukan Kepalang Gegara Dikaruniai Anak Kembar, Simak 8 Makanan yang Meningkatkan Peluang Hamil Kembar

By Devi Agustiana, Jumat, 23 Oktober 2020 | 08:05 WIB

Ratna Galih bersama kedua anak kembarnya, Shaldy Ararya Sawkani dan Shelma Aisyah Sawkani.

Diva Indoensia ini juga punya anak kembar.

Kedua putri Titi Dj ini lahir dari pernikahnnya dengan Bucek Depp pada tahun 1995.

Dua putri Titi DJ bernama Salmaa Chestizsa Muchtar dan Salwaa Chestizsa Muchtar.

Baca Juga: Mariah Carey Sebut Miliki Anak Kembar dengan Nick Cannon Adalah Penyebab Perceraiannya!

-          Jonathan Frizzy

Aktor sinetron ini juga punya anak kembar bersama istrinya, Dhena Devanka.

Bahkan, anak kembar Jonathan Frizzy ini berbeda jenis kelamin.

Keduanya diberi nama Zac Jaden Frizzy Simanjuntak dan Zoe Joanna Frizzy Simanjuntak.

Baca Juga: Anak Kembarnya Memiliki Sifat yang Berbeda, Syahnaz Sadiqah: Kadang Digendong Sama Papanya Pun Mood-moodan

Banyak faktor yang bisa memengaruhi kemailan bayi kembar, di antaranya gen.

Selain gen yang memengaruhi lahirnya bayi kembar, kebiasaan makan juga berpegaruh.

Jika kamu bermimpi memiliki anak kembar, mengonsumsi makanan berikut ini dapat membuat peluang hamil bayi kembar jadi lebih besar.