Find Us On Social Media :

Gedung DPR Bolak-balik Dikepung Rakyat dan Dijadikan Tempat Demo, Boy William Bombardir Puan Maharani dengan Satu Pertanyaan Menohok: Sebetulnya Orang-orangnya Kerjanya Apa Sih?

By Nopsi Marga, Sabtu, 14 November 2020 | 16:03 WIB

Gedung DPR Bolak-balik Dikepung Rakyat dan Dijadikan Tempat Demo, Boy William Bombardir Puan Maharani dengan Satu Pertanyaan Menohok: Sebetulnya Orang-orangnya Kerjanya Apa Sih?

Bahkan, Boy bisa bertatap muka dan ngobrol langsung dengan putri Megawati Soekarnoputri ini.

Pada kesempatan itu, Boy sempat menanyakan tugas anggota dewan.

"Ini gedung kan sering banget di demo, sebenarnya anggota DPR tuh kerjanya apa sih bu?" tanya Boy.

Baca Juga: Jadi Satu-satunya Artis yang Berhasil Masuk ke Ruang Kerja Puan Maharani, Boy William Tak Gentar Cecar Soal Insiden Mikrofon Mati, sang Ketua DPR: Bukan Disengaja..

"Anggota DPR itu punya 3 tugas, yakni fungsi anggaran, fungsi legislasi, dan fungsi pengawasan," jawab Puan.

Puan menyadari jika undang-undang yang dibuat oleh anggota dewan kerap menuai kontra.

"Fungsi legislasi itu anggota DPR bertugas membuat undang-undang.

"Memang dalam setiap undang-undang itu tidak bisa sempurna seluruhnya, karena pasti akan ada pro kontra.

Baca Juga: Sempat Bikin Heboh Gegara Insiden Mematikan Mikrofon saat Sidang, Puan Maharani Ungkap Alasannya: Bukan Disengaja