Find Us On Social Media :

Selain Menghindari Keintiman, Beberapa Ciri Berikut Adalah Tanda Perselingkuhan, Ada yang Kamu Alami?

By Hananda Praditasari, Sabtu, 28 November 2020 | 20:30 WIB

Ilustrasi pasangan, ilustrasi selingkuh,

Laporan Wartawan Grid.ID, Hananda Praditasari

Grid.ID - Tidak mudah mengatasi depresi akibat perselingkuhan.

Saat menghadapi pengkhianatan ini, kebanyakan orang tidak tahu bagaimana ia harus bertindak.

Hal ini dikarenakan kepercayaan mereka pada pasangannya telah hancur.

Baca Juga: Diduakan hingga Hamil dengan Pria Lain, Suami Nekat Bunuh Selingkuhan Istri, Ketua Hakim Syok saat Pelaku Klaim Sudah Kantongi Izin dari Keluarga Korban

Perselingkuhan adalah penyebab utama perceraian dan perpisahan antara pasangan.

Bahkan ini juga dapat menyebabkan banyak masalah psikologis dan struktur keluarga.

Lantas bagaimana mengetahui jika pasangan kita selingkuh atau tidak?

Dilansir Grid.ID dari steptohealth.com pada Sabtu (28/11/2020), berikut adalah ciri-cirinya.

Baca Juga: Bak Tabuh Genderang Perang, Mantan Suami Jenita Janet Tuding Sang Biduan Lakukan Hal ini Demi Amankan Harta Gono-gini: Saya Punya Bukti!

1. Mencoba Menghindari Keintiman

Jenis perselingkuhan ini biasanya memengaruhi kedua anggota pasangan karena kedua orang tersebut tidak setia.