Find Us On Social Media :

Menikmati Indahnya Sunset di Bukit Persaudaraan Sumba Timur, Hamparan Sawah Sejauh Mata Memandang

By None, Rabu, 9 Desember 2020 | 20:46 WIB

Seorang pengunjung sedang menikmati keindahan sunset di Bukit Persaudaraan.

Keindahan sunset di Bukit Persaudaraan Wisatawan juga dapat menyaksikan panorama sunset.

Warna kuning keemasan yang terpancar saat matahari terbenam akan menghadirkan keteduhan nan romantis di puncak Bukit Persaudaraan.

"Pemandangannya sangat bagus dan memesona. Ada hamparan sawah yang unik, perbukitan yang anggun, sunset nan indah, dan lautan biru di kejauhan sana," kata salah satu pengunjung Bukit Persaudaraan asal Kabupaten Manggarai Timur bernama Densimus Nanus.

Dirinya pun akan kembali ke sana lagi untuk menikmati keindahan panorama di Bukit Persaudaraan jika ada waktu.

Baca Juga: Diterjang Hujan dan Angin Puting Beliung, Pengendara Motor di Cianjur Tiba-tiba Tertimpa Runtuhan Tembok